Cinta Sulit di Jawab

Author: Dahri Musnandar / Label:

Cinta adalah rasa yang istimewah, cinta juga bisa membuat orang sedih menjadi gembira. Adanya rasa cinta hidup lebih indah dan lebih berwarna.
 

Cinta terhadap lawan jenis itu hal yang wajar untuk dirasakan, namum ketika kita mencintai seseorang kita akan diberi pertanyaan dan harus dijawab, pertanyaan yang mudah tapi sulit untuk dijawab.
 

Apakah kita harus mempunyai alasan ketika kita mencintai seseorang, sulit sebenarnya untuk dijelasin kenapa kita mencinta seorang, mau gimana lagi begitu-lah cinta. Kita harus bisa menjawab dan mempertanggung jawabkan cinta itu.

0 komentar:

Posting Komentar